ASSALAMUALAIKUM WR WB
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Kamis, 22 Desember 2011

PROFIL SD AL MUSLIM TAMBUN

 
SD Al Muslim Tambun didirikan tahun  1992 dengan Visi : menyiapkan generasi muslim yang siap menjadi khalifahtullah fill ardl yang rahmatan lil alamin dan berakhlakuk karimah.

SD Al Muslim Tambun adalah sekolah full day school ( sehari penuh ) pembelajaran dimulai pkl. 07.15 s.d. 15.45 WIB, yang diselenggarakan dalam 5 hari tiap pekannya ditambah hari Sabtu untuk kegiatab ekstra kurikuler.

1.       KEGIATAN  HARIAN :
Senin –  Kamis   :
Tadarus  Qur’an,  Sholat Dhuha, Freshmorning, Kegiatan Belajar  Mengajar     ( Leadership, Green Education, dan Imtaq terintegrasi pada setiap mata pelajaran ) , Bimbingan Sholat Dzuhur dan Ashar, Bimbingan Konseling /BK ,
Keputrian , Makan siang dan Snack.

Jum’at :
Tadarus  Qur’an,  Kegiatan Belajar  Mengajar     ( Leadership, Green Education, dan Imtaq terintegrasi pada setiap mata pelajaran ) , Bimbingan Sholat Jum’at / Dzuhur ,  Bimbingan Konseling /BK , Keputrian , Ekstra kurikuler  wajib, Makan siang dan Snack.

Sabtu :
Ekstra kurikuler

2.       PROGRAM UNGGULAN :
a.       Penerapan Kurikulum Nasional, berbasis CHARACTER BUILDING dengan penguatan pada IMTAQ  &  IPTEK.
b.      Penambahan Kurikulum Muatan Lokal (mulok) melalui program pembiasaan penggunaan bahasa asing (Bahasa Inggris  : Daily Conversation / kelas bilingual  serta pendalaman pemahaman pada dunia  IT sejak dini.
c.       Pendalaman Baca,  Tulis & Hapalan  Al – Qur’an, melalui Program pembelajaran TILAWATI  & TAHFIDZ.
d.      Penanaman sikap kepemimpinan melalui Learning and Practicing yang terakomodir dalam materi LEADERSHIP LIFE SKILL dan Green Education / GE.

3.       Kegiatan EKSTRAKURIKULER :
A.      Wajib
a.       Pramuka
B.      Pilihan / Mandiri
Menari
Pencak Silat
Basket
Sepak Bola/Futsal
Karya Ilmiah Anak
Karate
Melukis
Bahasa Inggris
Drum Band

4.       PRESTASI 3 TAHUN TERAKHIR :
A.      BIDANG AKADEMIK
a.       Tahun 2011 Juara I Lomba Olympiade Matematika  Primagama  Kota Bekasi
b.      Tahun 2011 Finalis Olimpiade Sains Kuark
c.       Tahun 2011 Juara I lomba CCQ Tk. Kabupaten Bekasi
d.      Tahun 2011 Juara I lomba MHQ Kategori B Tk. Kabupaten Bekasi
e.      Tahun 2011 Juara II lomba MHQ Kategori A Tk. Kabupaten Bekasi
f.        Tahun 2011 Juara I Pidato Bahasa Inggris Tk. Kabupaten Bekasi
g.       Tahun 2011 Peringkat 24 Nasional, International Mathematic Competition
h.      Tahun 2010 Finalis Olimpiade Sains Kuark
i.         Tahun 2009 mendapat sertifikat Bupati untuk sekolah yang mengadakan kelas bilingual
j.        Tahun 2009 Juara I Siswa Berprestasi, Tk. Kecamatan Tambun Selatan
k.       Tahun 2009 Juara III Olimpiade Matematika Tk. Kecamatan Tambun Selatan

B.      BIDANG NON AKADEMIK

a.       Tahun 2011 Penghargaan sebagai sekolah Berwawasan lingkungan, Tk. Propinsi Jawa Barat.  Sekaligus  Nominasi Sekolah berwawasan lingkungan Tk. Nasional dan Nominasi peraih Adiwiyata Tk. Nasional.
b.      Tahun 2011, Juara II Lomba Dokter Kecil Tingkat kabupaten Bekasi
c.       Tahun 2011, Juara II menggambar Kategori A Tk. Kabupaten Bekasi
d.      Tahun 2009, Juara I Menyanyi Solo Tk. Kecamatan Tambun Selatan


0 komentar:

Posting Komentar

Ayo Join

IDBUX AksenClix